Minggu, 12 Juni 2011

kehilangan

“Kau tahu apa artinya kehilangan ?
Yakinlah.Kau tak akan pernah benar-benar tahu sampai kau sendiri yang mengalaminya”
-Let Go-

“Bila  nanti aku kehilangan mungkin itu hanya sesaat karena ku yakin kita kan bertemu lagi
Kau bagaikan angin dibawah sayapku sendiri ku tak akan seimbang .”
-Padi-

Lagi lagi keinginanku untuk membahas kehilangan sedang kurasakan.
Kehilangan ? K-e-h-i-l-a-n-g-a-n. Hal yang kubenci di dunia ini..Terkadang menjadi pertanyaan di benakku. ,
‘’kenapa mesti dipertemukan kalu ujung-ujungnya , kita akan  kehilangan ?’’
Karena nyatanya kehilangan itu hanya membuat rasa sakit hati , tapi itulah hidup.Ada saja warna warni yang terjadi.

Sampai tadi malam otak ku mulai memutar kembali , memori yang sempat hilang beberapa saat..Ya kejadian yang sempat terjadi di masa lalu.Aku senang dengan masa lalu J , dari masa lalu aku mendapat pelajaran , dari masa lalu akan belajar , dan dari masa lalu aku mendapat sejarah hidupku.Yang nyatanya dapat membuatku tersenyum dalam tangisan :’)

Big thanks buat orang-orang yang telah hilang dan mengisi sejarah hidupku :’)
Kalian hebat guys , aku banyak belajar dari kalian.THANK YOU J




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.